PEMILIHAN KEPALA DESA KARANGRAHARJA TAHUN 2020 (LANJUTAN)

 


E.  HASIL PENGHITUNGAN SUARA

     Penghitungan suara di masing-masing TPS dimulai pukul 14.00 WIB, tetapi ada bebarapa TPS dengan kesepakatan para saksi calon kepala desa penghitungan suara dimulai sebelum pukul 14.00 WIB. Adapun hasil perolehan suara untuk masing-masing TPS dari proses penghitungan suara adalah sebagai berikut:

Daftar Pemilih Tetap

Daftar Pemilih Tetap (DPT)
No. TPSJumlah Pemilih per TPSJumlah yang menggunakan hak pilih
001500399
002500405
003500381
004500394
005500397
006500380
007500345
008500373
009500338
010500364
011500412
012500453
013500460
014500416
015500428
016500423
017500446
018500447
019500446
020444364
021500366
022500368
023500383
024500341
025500257
026498405
027500323
028500277
029500347
030500263
031500352
032500396
033500386
034500346
035500263
036500371
037500373
038500365
039500393
040500374
041419307
JUMLAH2036115327

Suara Sah Dan Tidak Sah

No. TPSPerolehan SuaraSurat Suara Sah / Tidak Sah  
No. 1 (MURNIADI, SE SH)No. 2 (SUHENDRA)No. 3 (SUPARMAN)No. 4 (IRWAN ARAHAP)No. 5 (H. MOCH DONALD, SE)Jumlah Suara SahJumlah Suara Tidak SahJumlah Suara Sah dan tidak sah
0010315450313918399
0029256820534005405
00352694924436912381
0044333281223886394
005632281563934397
0068313102413746380
00715239122723405345
0081432591153649373
0090298164123308338
01052561816643595364
01162365511954039412
012825166411043914453
01333173221014555460
01432672171114097416
01512825312744226428
01651937531404167423
0178202114129743313446
01801562211654434447
01922881114334388446
0208242596413568364
0214329913153615366
0223630890113644368
0232431560313767383
02450159221253383341
025201141331022525257
0262335353153996405
02711917552143158323
0281051518082725277
02969179233683425347
03070107181602567263
03125210441633439352
03243284140503915396
03388212171623806386
0343922661713433346
03527185162332630263
03647244316353638371
0376426474333721373
03826301115173605365
03918308450193903393
0409299381243713374
0412116930106229215307
JUMLAH107610222144513721851506526215327

     Dari hasil perhitungan seperti yang tersebut di atas maka SUHENDRA calon kepala desa dengan nomor urut 2 memperoleh suara terbanyak yaitu 10.222 (Sepuluh Ribu Dua Ratus Dua Puluh Dua). Di semua TPS, Suhendra memperoleh suara terbanyak, dgn perolehan suara tertinggi ada di TPS 26 yaitu sebamyak 353. Tetapi di TPS 27 Suhendra memperoleh suara nyaris seimbang dengan calon nomor urut 1 MURNIADI, S.E S.H

    Dengan perolehan suara sebanyak 10.222 untuk Calon Kepala Desa Nomor Urut 2 SUHENDRA, maka pada tanggal 21 Desember 2020 Panitia Pemilihan Kepala Desa Karangraharja Tahun 2020 dalam Rapat Pleno Rekapitulasi Dan Penetapan Calon Terpilih telah menetapkan SUHENDRA sebagai Calon Kepala Desa Terpilih dan dituangkan dalam Surat Keputusan Panitia Pemilihan Kepala Desa Karangraharja Kecamatan Cikarang Utara Nomor: 06 Tahun 2020 Tentang Penetapan Calon Kepala Desa Terpilih Hasil Pemilihan Kepala Desa Karangraharja Kecamatan Cikarang Utara.  

Rapat Pleno Penetapan Calon Kepala Desa Terpilih
Penyerahan Berita Acara Rapat Pleno Penetapan Calon Kepala Desa Terpilih oleh Ketua Panitia Pemilihan Kepala Desa Karangraharja Tahun 2020 WIRYA SUPARNA kepada Ketua BPD Karangraharja SAFWAN


F.  DOKUMENTASI KEGIATAN PILKADES TAHUN 2020

Silaturahmi MUSPIKA Cikarang Utara, Pjs Kepala Desa Karangraharja, BPD Karangraharja dan Panitia Pemilihan Kepala Desa ke Rumah Calon Kepala Desa Karangraharja
Silaturahmi Muspika Cikarang Utara ke rumah Calon Kades no 2
Silaturahmi Muspika Cikarang Utara ke rumah Calon Kades no 1
Silaturahmi Muspika Cikarang Utara ke rumah Calon Kades no 3
Rumah Calon Kades no 2Rumah Calon Kades no. 1Rumah Calon Kades no.3


Silaturahmi Ke Cakades no. 5 Silaturahmi Muspika Cikarang Utara Ke Calon Kades no. 4
Rumah Calon Kades no. 5Rumah Calon no. 4

Lebih baru Lebih lama

نموذج الاتصال